Mendeteksi Port USB melalui Proxmox di VM
Assalamu'alikum Wr.Wb
Hari ini saya ingin berbagi tentang Mendeteksi Port Usb Melalui Proxmox di VM.
A. Pengertian
Proxmox Virtual Environment, atau Proxmox VE, adalah open-source lingkungan virtualisasi server. Ini adalah Debian berbasis distribusi Linux dengan modifikasi RHEL kernel dan memungkinkan penyebaran dan pengelolaan mesin virtual dan kontainer. Proxmox VE termasuk konsol Web dan alat baris perintah, dan menyediakan SISA API alat bantu pihak ketiga.
B. Alat dan Bahan
1. Server (Proxmox installed)
2. Koneksi internet
3. Laptop untuk meremote
4. Modem/USB device
C. Jangaka Waktu
Waktu yang dibutuhkan 10 menit
D. Langkah Kerja
1. Pertama remote server kalian menggunakan ssh, $ ssh root@ipproxmox
2. Pertama kita lihat terlebih dahulu daftar port usb yang aktif, ketikan perintah "lsusb -t" akan terlihat bahwa port 3 aktif
3. Lalu kita masuk ke vm mana yang akan kita atur port usbnya, misalnya saya akan mengatur vm saya yang ber id 101, "qm monitor 101"
4. Lalu tuliskan qm > info usb , untuk melihat port yang akti berada dimana
5. Lalu masuk kedirektori qemu-server, "cd /etc/pve/qemu-server" , Setelah itu edit direktori, "nano 101.conf"
6. Pada bagian terakhir file tuliskan port usb kalian.
7. Kemudian stop dan start kembali vm anda
8. Lalu masuk kembali ke vm anda, "qm monitor 101".
9. Lalu tuliskan info usbhost , terlihat bahwa modem saya terdeteksi dengan merek ZTE
E. Kesimpulan
Proxmox Virtual Environment, atau Proxmox VE, adalah open-source lingkungan virtualisasi server.
F. Referensi
https://en.wikipedia.org/wiki/Proxmox_Virtual_Environment
Cukup sekian dan Terimakasih
Wassalamu'alikum Wr.Wb
1 komentar
mantap, ilmu jadi nambah nih
BalasHapus